Sebagai search engine terbesar, google memang sering kali melakukan pembaruan terhadap algoritmanya, hal ini dilakukan tentu demi kenyamanan para pengguna internet. Seperti Algoritma Phantom yang diluncurkan sekitar 3 bulanan yang lalu, algorithma phantom menjadi pembela bagi mereka yang mempunyai blog atau website dengan konten berkualitas.
Tips Blogging - SEO | Algorithma Google Phantom Mengutamakan Kualitas Konten, Menghantam Penjahat Hak Cipta - Sebagai search engine terbesar, google memang sering kali melakukan pembaruan terhadap algoritmanya, hal ini dilakukan tentu demi kenyamanan para pengguna internet. Seperti Algoritma Phantom yang diluncurkan sekitar 3 bulanan yang lalu, algorithma phantom menjadi pembela bagi mereka yang mempunyai blog atau website dengan konten berkualitas.
Apa Sih Kualitas Konten Yang diidamkan algorithma Phantom?
Seperti yang telah kita ketahui bahwa setiap pengunjung sebuah situs, tentu sedang mencari sebuah informasi yang bisa bermanfaat bagi si pengunjung situs, dan konten yang berkualitas disini dimaksudkan bahwa suatu situs tidak memberikan informasi yang tidak relevan. Mungkin anda pernah menemui blog yang hanya berisi kata kunci semua, dan anda tidak mendapatkan informasi yang anda butuhkan dari blog tersebut. Jenis blog seperti ini yang akan terkena dampak dari algorithma Phantom, bisa saja traffik blog tersebut semakin turun dan menghilang sama sekali.
Tipe Situs Apa Sih Yang Menjadi Incaran Algorithma Phantom?
Kalau bicara tipe atau jenis situs yang akan menjadi incaran algorithma phantom, tentu kita bisa melihat sendiri jenis kejahatan apa sih yang terjadi pada lingkup konten?, ya benar, duplikat konten. Situs yang berisikan hasil kopi paste tentu akan menjadi sasaran utama dari algorithma phantom ini, bagi anda yang blognya berisi konten hasil dari njiplak blog lain, mending segera lakukan pengeditan isi kalimatnya. Bagi yang membuat blog dengan AGC, lakukan penulisan ulang tiap kontennya deh, semoga pengunjung normal.
Kenapa Sih Harus Konten Yang Jadi Perhatian?
Konten sebuah website merupakan penentu dari sampainya pesan dari si penulis kepada pengunjung, dan ketika pengunjung mendapatkan informasi yang ia butuhkan, tentu si pengunjung akan mengingat nama situs anda dengan memberikan nilai positif, dan jika suatu saat website anda disuguhkan kembali oleh search engine, tentu ia akan segera mengklik website anda tanpa ragu sedikitpun karena sebelumnya iapun telah memperoleh informasi yang ia butuhkan pada situs anda.
Jika situs anda sudah berhasil meraih simpatik pengunjung, dan mempunyai nilai positif, tentu itu akan berdampak pada iklan yang anda pasang pada blog anda, si pengunjung dengan antusias akan berusaha melahap setiap informasi yang anda suguhkan termasuk iklan yang ada. Dengan kata lain konten mempengaruhi naik atau tidaknya klik terhadap iklan pada blog anda.
------------------------------oo00oo----------------------------
Tags:
algorithma phantom, algoritma phantom, manfaat algoritma phantom, konten algorithma phantom algorithma phantom, algoritma phantom, manfaat algoritma phantom,
------------------------------oo00oo----------------------------
Tags:
algorithma phantom, algoritma phantom, manfaat algoritma phantom, konten algorithma phantom algorithma phantom, algoritma phantom, manfaat algoritma phantom,
Post A Comment: