Jerawat, bisa dihilangkan dengan berbagai macam cara, berikut ini hanya sebagian cara untuk menghilangkan jerawat. Anda bisa menggunakan metode alami ataupun dengan Produk Kecantikan, untuk cara yang alami kita bisa menggunakan berbagai macam yang sifatnya natural. berikut cara menghilangkan jerawat secara alami :
Tomat
Tomat kaya akan Vitamin A dan Vitamin C yang dapat menyehatkan kulit dan menghilangkan jerawat, baik yang baru timbul maupun sudah meradang.

Cara pakai:

Bagi yang jerawatnya belum terlalu banyak:
  • Potong tomat yang sudah dibersihkan menjadi beberapa bagian.
  • Letakan potongan tersebut di bagian wajah yang ada jerawatnya.
  • Biarkan selama 20-30 menit.
  • Bilas wajah dengan air bersih.
  • Lakukan 2 – 3 kali dalam seminggu

Bagi yang jerawat sudah meradang:
  • Pilih tomat-tomat yang segar dan blender hingga halus (untuk dijadikan masker).
  • Oleskan pada seluruh permukaan wajah.
  • Biarkan selama 20-30 menit.
  • Bilas wajah dengan air bersih.
  • Gunakan masker tomat 2 – 3 kali dalam seminggu

Jeruk nipis
Jeruk nipis memiliki banyak manfaat khususnya untuk kesehatan dan kecantikan wajah. Jeruk nipis dipercaya sejak jaman dahulu sebagai salah satu bahan alami yang paling ampuh untuk menghilangkan jerawat dan mendapatkan kulit yang mulus. Kandungan jeruk nipis mampu membersihkan sel-sel kulit mati serta mengurangi kadar minyak pada wajah.

Cara pakai:
  • Siapkan 1 sendok teh air perasan jeruk nipis dan campur dengan 1 sendok teh madu.
  • Aduk hingga rata.
  • Oleskan pada wajah terutama pada bagian yang banyak jerawatnya.
  • Biarkan selama 30 menit sampai atau sampai mengering.
  • Bersihkan dengan handuk yang sudah dibasahi dengan air dingin.
  • Lalukan 2 – 3 kali dalam seminggu

Gunakan air perasan jeruk nipis secukupnya pada wajah sebelum tidur secara teratur untuk hasil terbaik.



Mentimun
Mentimun terbukti ampuh membasmi jerawat adalah mentimun karena kandungan airnya yang melimpah dan vitamin yang baik untuk kesehatan kulit, seperti: Vitamin B, Vitamin C, zat besi, dll. Seperti tomat, Anda juga bisa menggunakan timun sebagai masker atau potongannya dapat langsung dioleskan ke wajah.

Cara pakai:

  • Bagi yang jerawatnya belum terlalu banyak:
  • Potong timun yang sudah dibersihkan menjadi beberapa bagian.
  • Letakan potongan tersebut di bagian wajah yang ada jerawatnya.
  • Biarkan selama 20-30 menit.
  • Bilas wajah dengan air bersih.
  • Lakukan 2 – 3 kali dalam seminggu

Bagi yang jerawat sudah meradang:
  • Pilih timun yang segar dan blender hingga halus (untuk dijadikan masker).
  • Oleskan pada seluruh permukaan wajah.
  • Biarkan selama 20-30 menit.
  • Bilas wajah dengan air bersih.
  • Lakukan 2 – 3 kali dalam seminggu

Putih telur
Putih telur memiliki banyak manfaat untuk kecantikan. Selain mengencangkan kulit, putih telur juga mampu menghilangkan jerawat membandel. Gunakan sebagai masker wajah sebelum tidur.

Cara pakai:
  • Bersihkan wajah.
  • Ambil satu butir dan pisahkan dari kuning telurnya.
  • Usapkan pada wajah.
  • Tunggu hingga kering selama 10-15 menit.
  • Bilas wajah dengan air bersih.
  • Gunakan masker tomat 2 – 3 kali dalam seminggu
Dengan Produk Kecantikan :
Watts Beauty Signature Hyaluronic Acid Acne Plus Gel Serum with Salicylic - Glycolic & Kojic Acids for Acne, Scars, Wrinkles, Uneven Skin Tones & More (2oz) Safe for Pregant & Nursing WomenFrom Watts Beauty
  • Formula perawatan kulit ini tanpa bahan kimia. 
  • Dibuat di Amerika Serikat. 
  • Asam hyaluronic untuk perawatan kulit secara alami, mencerahkan kulit berseri dari dalam.
  • Produk yang populer ini diformulasikan untuk kulit berjerawat tetapi telah terbukti bagus untuk semua jenis kulit.
  • Bekerja luar biasa pada jerawat, keriput, bekas luka, perubahan warna, penuaan kulit & banyak lagi.
  • Tidak ada paraben, bahan pengisi atau wewangian kimia.
  • Tidak ada pengujian hewan. Aman untuk penggunaan sehari-hari dan untuk wanita hamil. 98% alami / organik 72%
Untuk Selengkapnya Tentang Produk Kecantikan di atas Klik Disini.
Share To:

kabelantena.blog

View Profile
Terima kasih sudah berkunjung ke kabelantena, semoga bermanfaat,, aamiin..
----------------------------------

Post A Comment: